Pendidik, Pemimpin, dan Pengembang Sistem yang fokus pada pengembangan karakter, teknologi, dan ekosistem pembelajaran yang berkelanjutan.
Pendidik, pengembang teknologi, dan pembangun karakter dengan visi menciptakan generasi yang unggul.
Saya Imam Najmudin, lahir di Karawang pada 23 Agustus 1995. Saya seorang pendidik, pemimpin, dan pengembang sistem yang memiliki perhatian besar terhadap pengembangan manusia, karakter, dan ekosistem pembelajaran yang berkelanjutan.
Saya percaya bahwa setiap individu memiliki potensi fitrah, dan tugas kita adalah menghadirkan lingkungan, panduan, dan pengalaman hidup yang dapat menumbuhkan potensi tersebut sehingga bermanfaat bagi diri, keluarga, dan masyarakat.
Melalui pengalaman dalam dunia pendidikan, teknologi, pengembangan diri, serta pembinaan generasi muda, saya berkomitmen untuk terus berkontribusi pada karya-karya yang berdampak dan memberi manfaat jangka panjang bagi umat.
Membangun manusia yang kuatβmelalui karakter, ilmu, dan karya. Saya meyakini bahwa manusia yang berdaya adalah mereka yang mampu belajar, berkembang, dan menciptakan nilai di manapun ia berada. Fokus saya adalah membangun lingkungan dan sistem yang membantu seseorang menemukan arah hidup dan peran terbaiknya.
Dari guru hingga CEO, perjalanan penuh pembelajaran dan pengabdian.
Selain pengembangan web dan jaringan tradisional, saya juga aktif mengeksplorasi teknologi IoT (Internet of Things) dan solusi modern yang menghubungkan dunia fisik dengan digital untuk menciptakan sistem yang lebih cerdas dan efisien.
Sistem patroli keamanan dengan protokol MQTT untuk real-time monitoring.
Simulasi parkir pintar menggunakan Arduino dan sensor ultrasonic.
CI/CD Pipeline, Docker Orchestration, dan Infrastructure as Code.
Kombinasi kemampuan teknis dan interpersonal yang terasah selama bertahun-tahun.
Koleksi website, aplikasi, dan sistem yang telah saya kembangkan.
Website company profile untuk perusahaan teknologi dan solusi digital.
Kunjungi WebsitePlatform profesional untuk perusahaan internasional.
Kunjungi WebsiteWebsite company profile untuk perusahaan kontraktor yang menyediakan jasa konstruksi, pembangunan infrastruktur, dan pengembangan properti profesional.
Kunjungi WebsiteWebsite company profile untuk jasa logistik profesional.
Kunjungi WebsiteWebsite company profile untuk perusahaan kontraktor di Cikarang Utara yang bergerak dalam jasa konstruksi bangunan dan infrastruktur.
Kunjungi WebsiteManajemen infrastruktur jaringan kampus dan sistem keamanan.
Proyek 2021Perjalanan kepemimpinan dari kampus hingga komunitas.
Silakan hubungi saya untuk diskusi, kolaborasi, atau sekadar berbagi ide.
Berperan dalam membangun generasi muda yang unggul, berkarakter, mandiri, dan siap menjadi penerang di sekitarnya. Saya ingin terus menciptakan karya-karya yang berfokus pada pemberdayaan manusia, pendidikan berbasis karakter, dan solusi teknologi yang bermanfaat.
Anda telah menjelajahi 50% halaman